Kejutan di Pameran IIMS Hybrid 2022, Honda Vario 160 Bertanda tangan Marquez

Pameran yang di berlangsung 1 kali dalam satu tahun ini selalu memberikan kejutan yang tidak terduga, yang pada tahun ini PT Astra Honda motor (AHM) menghadirkan Vario 160 berdesain khusus. 

Motor Vario 160 yang tampil di IIMS Hybrid 2022 ini adalah pengeluaran baru dari AHM memiliki 4 varian yang dua diantaranya memiliki angka 93 dan 44 yang merupakan angka pembalap Honda Repsol.


Kejutan dalam Pameran IIMS hybrid ini adalah Motor Vario 160 yang ada tanda tangan Marquez, salah satu juara dunia MotoGP ini memberikan tanda tangannya ke Vario 160 yang baru keluar ini. 


Baca Juga : Harga Motor Vario 160


Motor Honda Vario 160 ada 2 tipe yaitu All New Honda Vario 160 CBS dan All New Honda Vario ABS dan untuk mesin sendiri Honda Vario 160 bertanda tangan marques ini memiliki mesin 156,9 cc, untuk tampilan bodynya berbeda dari generasi sebelumnya, vario 160 lebih lebar. liquid cooled PGM-FI eSP+ dengan begitu motor ini bisa menghasilkan 15,4 PS di *,500 rpm dengan torsi puncak 13,8 Nm di 7.000 rpm, 


Baca Juga : Perbedaan All New Honda CBS dan ABS


Bahan Bakar, dengan kapasitas mesin 160 lebih besar dari generasi sebelumnya untuk satu liter bensinnya bisa menempuh jarak 46.9 Km, motor ini masih efisien dalam penggunaan bahan bakar. 

 


Comments

Popular posts from this blog

Harga Baru dan Bekas Motor Yamaha R15, Siap Tampil Keren

Royal Enfield Scram 411,Motor Keren Untuk Petualangan